Pangdam I/BB Tinjau Posko PPKM Mikro Kampung Tageh Kota Solok

 Solok – jurnalpolisi.id Pangdam I/BB Mayjen TNI Hasanuddin SIP, MM, didampingi Danrem 032/Wirabraja Brigjen TNI Arief Gajah Mada SE, MM, beserta rombongan melakukan pengecekan kegiatan Posko PPKM Mikro Kampung Tageh (Kampung Tangguh) di Kelurahan IX Korong Kecamatan Lubuk Sikarah Kota Solok, Kamis (12/8/2021). Adapun tujuan Pangdam I/BB dalam peninjauan di Posko PPKM mikro tersebut guna melihat langsung penanganan…

Read More

Satgas Pamrahwan Yonif RK 751/VJS Bersama Masyarakat Rayakan Hari Jadi Batalyon diPegunungan Tengah Papua

 Jayawijaya-Papua – jurnalpolisi.id Memperingati hari jadi batalyonnya ke-57,Satgas Pamrahwan Yonif RK 751/Vira Jaya Sakti melibatkan warga dalam menggelar acara syukuran. Hal ini disampaikan oleh Komandan Satgas Letkol Inf Dedy Dwi Cahyadi S.I.P dalam keterangannya pada Kamis(12/08/2021). Dansatgas menyampaikan, acara yang diadakan diDistrik Walesi, Kab.Jayawijaya oleh Satgas Yonif RK 751/VJS ini merupakan wujud rasa syukur dan peringatan hari ulang tahun…

Read More

Di Hutnya Ke-58 Wara Lanud Rsn Gelar Syukuran

 Pekanbaru – jurnalpolisi.id Wanita Angkatan Udara (Wara) Lanud Roesmin Nurjadin gelar syukuran pada acara memperingati Hari Ulang Tahun Wanita Angkatan Udara ke-58, tempat di Ruang Rapat Tambusai Lanud Roesmin Nurjadin, Kamis (12/8/21). Turut hadir Komandan Lanud Roesmin Nurjadin, Marsma TNI Andi Kustoro, S.E., Ketua PIA Ardhya Garini Cabang 12/D.I Lanud Rsn Ny.Iswari Andi Kustoro, dan pengurus lainya, Kadisops…

Read More

TNI di Perbatasan RI-PNG Latihkan Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) di Skouw Papua

 Ramil Tami – jurnalpolisi.id Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 131/Brs Pos Ramil Tami Latihkan anak sekolah dalam rangka Upacara bendera peringatan detik-detik Proklamasi di Skouw Distrik Muara Tami Jayapura. Hal tersebut disampaikan Komandan Kompi Tempur (Dankipur) D Lettu Inf Jinopen Arman pada saat melatihkan Paskibra di Skouw, Distrik Muara Tami Jayapura. (13/8/2021). Dankipur D mengungkapkan, proses pelatihan dipusatkan di Kantor…

Read More

Kodim Sragen – Penegakkan Prokes Selama PPKM Level 4 Terus diintensifkan di Wilayah Karangmalang

 Sragen, jurnalpolisi.id 12 Agustus 2021 Pada Pukul 20.00 wib s/d Selesai, dilaksanakan Patroli Pemantauan wilayah dalam rangka Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 oleh anggota Koramil 02/Karangmalang Kodim 0725/Sragen bersama anggota Polsek Karangmalang, dan anggota kec Karangmalang. Untuk sasaran Patroli Seluruh Pelaku Usaha baik Pertokoan, Rumah Makan ataupun Tempat Hiburan di PKL sepanjang jalan Veteran Kroyo Karangmalang….

Read More

CUKUP BUKTI, KPK Tahan dan Tetapkan Bupati Bintan Sebagai Tersangka !

 Jakarta – jurnalpolisi.id Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah melakukan penyidikan  perkara  dugaan tindak pidana korupsi  perbuatan melawan hukum dan atau penyalahgunaan wewenang  yang dilakukan oleh penyelenggara  negara terkait Pengaturan Barang  Kena Cukai Dalam Pengelolaan  Kawasan Perdagangan Bebas dan  Pelabuhan Bebas (KPBPB) Wilayah Kabupaten Bintan Tahun 2016-2018. Bahwasanya, setelah dilakukan  pengumpulan informasi dan data  serta ditemukan adanya bukti permulaan…

Read More

Resnarkoba Polres Kampar Tangkap Pengedar Shabu di Desa Mukti Sari Tapung

KAMPAR – jurnalpolisi.id Tim Opsnal Satresnarkoba Polres kembali menangkapi pelaku narkoba, seorang pria diduga sebagai pengedar narkotika jenis shabu ditangkap di wilayah Desa Mukti Sari Kecamatan Tapung pada Rabu malam (11/08/2021). Pelaku narkoba yang diciduk Aparat Kepolisian ini adalah RA (26) warga Desa Mukti Sari Kecamatan Tapung, dan KA (31) warga Desa Tri Manunggal Kecamatan Tapung Kabupaten…

Read More

Ketua SWI Provinsi Riau Mengutuk Keras Pelaku Pengancaman Terhadap 3 Oknum Wartawan

 Riau. – jurnalpolisi.id Ketua SWI Provinsi Riau Mengutuk Keras Pelaku Pengancaman Dan Teror Terhadap 3 Oknum Wartawan di Kabupaten  Bengkalis saat meliput proyek pengaman pantai di Bengkalis, Menurut Ketua SWI ( Sekber Wartawan Indonesia ) Provinsi Riau Rozali Menanggapi pengancaman dan penyerangan dengan menggunakan sebilah parang, yang dialami oleh tiga orang oknum wartawan di pulau Kabupaten Bengkalis. Hal…

Read More

Anggota DPRK Aceh Timur Temukan Banyak Sampah Berserakan.

 Aceh Timur- jurnalpolisi.id Di tengah Pandemi Covid 19,tiga orang Anggota DPRK Aceh Timur yakni M.Yahya Ys,Salman, Nawawi A.md, Suryanto A.mk, Dan ketua komisi D Ibuk Mariana mendapati sejumlah titik pembuangan sampah di kawasan pemukiman warga masih belum diangkat petugas. Hal ini sebagaimana amatannya bersama dengan sejumlah wartawan Jum’at (13/8/2021), di beberapa titik yang ada di Kecamatan Idi Rayeuk…

Read More