Wabup Rohil Hadiri Acara Forum Koordinasi Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Provinsi
ROKAN HILIR- jurnalpolisi.id Wakil Bupati Rokan Hilir (Rohil) H Sulaiman SS MH menghadiri acara Forum Koordinasi Percepatan Penurunan Stunting dan Rakerda Program Bangga Kencana Tingkat Provinsi Riau Tahun 2023 di Hotel Pangeran Pekanbaru, Kamis (9/2/2023).Forum Koordinasi Percepatan Penurunan Stunting dan Rakerda Program Bangga Kencana tersebut dibuka oleh Wakil Gubernur Riau Birgen TNI (Purn) Edy Natar…