Tinjau Banjir Sukamade, Bupati Ipuk Pastikan Ketersedian Logistik Warga Terdampak

BANYUWANGI – jurnalpolisi.id Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani meninjau langsung lokasi jembatan yang hanyut terbawa banjir di Dusun Sukamade, Desa Sarongan, Kecamatan Pesanggaran, pada Minggu (01/12/2024). Kunjungan ini dilakukan untuk memastikan ketersediaan logistik dan bantuan bagi warga terdampak, serta memantau penanganan darurat yang dilakukan. Banjir yang menerjang wilayah tersebut, telah menyebabkan putusnya akses utama menuju Dusun…

Read More