Tasyakuran HUT Korpri, Kapolda Jateng; ASN Tak Terpisahkan Dalam Tubuh Polri

Semarang – jurnalpolisi.id Polda Jawa Tengah gelar tasyakuran, dalam rangka memperingati HUT Korpri (Korps Pegawai Republik Indonesia) ke-53 tahun 2024, di Gedung Borobudur, Mapolda Jateng, Rabu (04/12/2024). Tasyakuran HUT Korpri ke-53 ini dihadiri oleh Kapolda Jateng Irjen Pol Ribut Hari Wibowo bersama Pejabat Utama Polda (PJU) Polda Jateng, serta Kapolres jajaran dan seluruh ASN (Aparatur…

Read More