
Solidaritas Tak Henti, VANGGUARD Tunjukkan Kepedulian kepada Anak Anggota Media di RSUD Dr. Soewandhie Surabaya
Surabaya, jurnalpolisi.id 7 April 2025 – Rasa solidaritas dan kepedulian terus ditunjukkan oleh komunitas VANGGUARD, yang kali ini datang langsung memberikan dukungan moril dan bantuan kepada anak dari salah satu anggota media di Surabaya yang bernama Imam ( Abdul Malik) nama anak yang sedang dirawat di RSUD Dr. Soewandhie, Surabaya. Kehadiran VANGGUARD bukan hanya sebagai…