Sinergitas Danrem 071 Wijayakusuma dengan Kantor Imigrasi Cilacap
Cilacap – jurnalpolisi.id Menjaga silaturahmi, Danrem 071 Kolonel Inf Yudha Airlangga melakukan kunjungan ke Kantor Imigrasi Cilacap, Senin (13/3). Kunjungan Danrem Wijayakusuma tersebut dalam rangka memperkuat sinergitas antar instansi antara Korem 071 Wijayakusuma dengan Kantor Imigrasi Cilacap. Kunjungan Danrem 071 Wijayakusuma disambut langsung oleh Kepala Kantor Imigrasi Cilacap, Yoga Ananto Putra diruangannya. Kepala Kantor Imigrasi…