Danrem 101/Antasari, Silaturrahmi Bersama Insan Pers Ciptakan Sinergitas dan Kerjasama
BANJARMASIN – jurnalpolisi.id Tingkatkan sinergitas dan kerjasama dengan insan Pers, Korem 101/Antasari menggelar acara yang bertajuk silaturrahmi Korem 101/Antasari bersama Insan Pers Wilayah Kalimantan Selatan, yang dilaksanakan di Aula Korem 101/Antasari, Jl. Jend. Sudirman No. 7 Kel. Antasan Besar Kec. Banjarmasin Tengah Kota Banjarmasin, Jum’at (16/12). Kegiatan yang dihadiri oleh Kasrem 101/Antasari Kolonel Inf Iwan…