WAKAPOLRI BUKA PENDIDIKAN SESPIMTI DIKREG KE-32, SESPIMEN DIKREG KE-63 DAN SESPIMA POLRI ANGKATAN KE-69 TAHUN 2023
Bandung – jurnalpolisi.id Wakapolri Komjen Pol. Prof. Dr. Gatot Eddy Pramono M.Si membuka pendidikan Sespimti Dikreg ke- 32, Srspimen Dikreg ke- 63 fan Sespima Polri Angkatan ke-69 Tahun 2023 bertempat di Gedung Utaryi Sespim Lemdiklat Polri, Selasa (14/3/2023). Tujuan pendidikan di Sespim Polri ini agar melahirkan perwira-perwira yang handal dan mampu beradaptasi menghadapi setiap perubahan…