Sangat Gembira Keluarganya Warga Pekon Tampang Tua yang Hilang Sudah di Pulangkan
Tanggamus – Jurnalpolisi.id Warga pekon Tampang Tua yang hilang terombang ambing Di tengah lautan sejak sabtu sore sudah Di pulangkan oleh tim basarnas dan pihah ke amanan dan sudah di serahkan ke pihak keluarganya Di kantor basarnas, Rabu (9/2/2022) Tim gabungan basarnas Tanggamus menyerahkan korban Giantoro warga pekon Tampang Tua kecamatan pematang Sawa Tanggamus Di dampingi oleh…