Proyek Rabat Beton di Desa Sitaratoit Menuai Sorotan,Kualitas dan Transparansi Dipertanyakan
Tapanuli Selatan, jurnalpolisi.id Pembangunan jalan usaha tani di Desa Sitaratoit, Kecamatan Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan, yang didanai oleh Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2024, tengah menjadi perhatian. Proyek ini disoroti karena diduga memiliki kualitas yang tidak sesuai standar serta minimnya transparansi informasi kepada publik. Pantauan lapangan pada Selasa (17/12/2024) mengungkapkan bahwa proyek…