Jelang Hut Bhayangkara Ke-76, Polres Tual Lakukan Donor Darah
Kota Tual – jurnalpolisi.id Menjelang pelaksanaan Hut ke-76 Bhayangkara, Polres Tual melakukan serangkaian kegiatan termasuk Donor Darah guna membantu melayani masyarakat Selain melaksanakan kegiatan donor darah, ada pula seperti bhakti soial, bhakti kesehatan serta kegiatan-kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat Kapolres Tual AKBP Dax Emmanuelle Samson Manuputty S.I.K lewat Wakapolres Tual Kompol Syahirul Awab kalau pelaksanaan…