Menyongsong Satu Abad Nahdlatul Ulama, PKB Ranting Rejoagung Adakan Konsolidasi Pertemuan
Banyuwangi – jurnalpolisi.id Persiapan menyongsong satu abad Nahdlatul Ulama (NU) yang genap berusia 100 Tahun pada 16 Rajab 1444 Hijriah atau sekitar awal Februari 2023 nanti. Serangkaian kegiatan gencar di laksanakan dalam menyambut momentum bersejarah di mana Kebangkitan NU dalam berjuang membela Bangsa dan Tanah air menjadi tonggak penting berdirinya Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)…