DUMAI Membara Lagi, Petang Ini Terpantau 22 Titik Panas
PEKANBARU-jurnalpolisi.id Satelit Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mendeteksi jumlah hotspot atau titik panas di Sumatera petang ini melonjak hingga 95 titik, berdasarkan update pada Selasa (02/05/23) pukul 16.00 WIB. “Titik panas di wilayah sumatera ada 95 titik, paling banyak di riau 36 titik dan Babel 33 titik,” kata petugas BMKG Stasiun Pekanbaru, Ibnu A….