Polresta Banyuwangi Gelar Dzikir dan Sholawat, Perkuat Keimanan
Banyuwangi – jurnalpolisi.id Dalam rangka meningkatkan keimanan dan ketaqwaan serta keberkahan dalam menjalankan aktifitas dan tugas keseharian, Polresta Banyuwangi Polda Jatim menggelar sholawat bersama di lapangan Rowo Ketapang Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi pada Rabu, malam (14/9/2022) Hadir dalam acara tersebut Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Deddy Foury Millewa dan Ketua DPRD Banyuwangi I Made Cahyana Negara,…