Pemdes Jatidowo Bangun TPT Sungai, Antisipasi Terjadinya Erosi dan Terkikisnya Embong Sungai
Tulungagung,- jurnalpolisi.id Pemerintah Desa Jatidowo kecamatan Rejotangan kabupaten Tulungagung wujudkan bidang pelaksanaan pembangunan desa dengan kegiatan pembangunan Talud Penguatan Tangkis (TPT) Sungai. Pembangunan talud ini dalam rangka mengantisipasi longsor dan untuk menstabilkan kondisi tanah dimusim hujan, serta menahan tekanan lateral air sehingga tanah tidak menyebabkan bangunan diatasnya runtuh. Kepala desa Jatidowo, Saipul Munip, S. Ag…