Pejabat DPRD di Labusel Dihimbau Melaporkan Kekayaannya ke LHKPN

 Labusel- Jurnalpolisi.id Banyak kalangan pejabat negara di Sumatera Utara yang diduga belum melaporkan harta kekayaannya secara menyeluruh ke institusi terkait seperti ke KPK dan Perpajakan. Misalnya harta tidak bergerak/tanah, rumah dan perkebunan yang dimiliki oknum pejabat negara di Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel). Padahal, Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) merupakan laporan yang wajib disampaikan oleh penyelenggara negara…

Read More