Panglima TNI: Kedepankan Sikap Humanis Tetap Waspada Dan Lakukan Tindakan Tegas Terukur
Labuan Bajo,NTT – jurnalpolisi.id (Puspen TNI). Kedepankan sikap humanis namun tetap waspada dan lakukan tindakan tegas dan terukur jika terjadi hal-hal yang berpotensi mengganggu kelancaran jalannya KTT, ikuti rules of engagement dan Standard Operating Prodecure (SOP) masing-masing dan hindari bersikap arogan karena hal tersebut hanya akan menyakiti hati rakyat. Demikian disampaikan Panglima TNI Laksamana TNI…