Kades: Sampah di Pasar Sanggaran Agung Bikin Resah, Mohon Agar Desa yang Mengelola.
Kerinci – jurnalpolisi.id Secara umum manusia sangat menginginkan adanya kenyamanan dalam kehidupan sehari hari, salah satu cara untuk mendapatkan kenyamanan yaitu dengan menjaga kesehatan dan tetap menjaga kebersihan lingkungan. Untuk hidup sehat banyak sekali faktor yang harus di perhatikan, di diantaranya adalah faktor lingkungan. Berbicara mengenai lingkungan tidak terlepas dari berbagai masalah yang di dihadapinya,…