Maraknya Isu Penculikan Dan Pembunuhan Anak, Kapolres Luwu Memberikan Himbauab Kepada Orang Tua Dan Masyarakat Luwu
Luwu— jurnalpolisi.id Menyikapi maraknya isu penculikan anak yang beredar, Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Luwu AKBP Arisandi, S.H, S.I.K, M.Si memberikan himbauan kepada para orang tua dan masyarakat Kab Luwu, Minggu (15/1/2023). Diketahui bahwa kasus penculikan dan pembunuhan yang beberapa waktu lalu terjadi di Makassar, Sulawesi Selatan memicu kekhawatiran dan kepanikan orang tua terkait anak-anak mereka….