AKBP Abdul Hafidz S.IK, M.Si Hadiri Bansos Dan Vaksinasi AKABRI 89 Di Kabupaten Sampang
Sampang Jatim – jurnalpolisi.id Alumni Akabri 89 yang terdiri dari matra darat, laut, udara dan Kepolisian pada hari ini Rabu (13/10) melaksanakan bakti sosial dan vaksinasi serentak diseluruh Indonesia. Kolonel Arm Herry Purwanto mengatakan hal ini kepada awak media yang meliput kegiatan bakti sosial dan vaksinasi lulusan Akabri 89 di Kabupaten Sampang. Staf ahli Pangdam V Brawijaya tersebut juga…