Laka Lantas Tunggal di Jl. Raya Puncak Bogor, Pengemudi Meninggal Dunia di Tempat TKP
Bogor, jurnalpolisi.id Kecelakaan lalu lintas tunggal terjadi di Jl. Raya Puncak, tepatnya di dekat pintu masuk Gerbang Paralayang/Gantole, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor, pada Senin (2/9/2024) pagi hari. Kecelakaan ini melibatkan kendaraan minibus Mitsubishi Colt L300 dengan nomor polisi F-7955-WA. Menurut laporan dari Kapolsek Cisarua, Kompol Eddy Santosa, SH., MU, menjelaskan bahwa pengemudi…