Kunker Pangdam II/Swj ke Jambi, Perkuat Sinergi TNI AD dan Pemerintah Daerah
Jambi – jurnalpolisi.id Panglima Kodam II/Sriwijaya, Mayjen TNI M. Naudi Nurdika didampingi Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Daerah II/Sriwijaya, Ny. Rika Naudi Nurdika melakukan Kunjungan Kerja (Kunker) di Provinsi Jambi, Kamis (20/06/2024). Kunjungan yang dilaksanakan Pangdam II/Swj ini merupakan kunjungan kali pertama di Provinsi Jambi yang bertujuan untuk melihat dan nengecek secara langsung kondisi…