Ketua Gapasdap NTB: Tarif Penyeberangan Kayangan – Poto Tano Naik 12,51%, Menyesuaikan Kenaikan BBM

NTB  –  jurnalpolisi.id Kenaikan harga BBM mencapai 33% menyebabkan sejumlah angkutan penyeberangan antar Daerah, antar Provinsi melakukan penyesuaian tarif angkutan penyeberangan secara nasional. Seperti Penyeberangan Kayangan – Poto Tano yang menghubungkan Pulau Lombok dan Pulau Sumbawa juga akan melakukan penyesuaian tarif penyeberangan, menyesuaikan akibat kenaikan BBM Ketua Gabungan Pengusaha Angkutan Sungai Danau dan Penyeberangan (Gapasdap)…

Read More