Ketua DPD BAKORNAS Kepulauan Nias : Rugikan Masyarakat, Manager PLN UP3 Nias Harus Bertanggungjawab Atas Pemadaman Listrik

GUNUNGSITOLI, jurnalpolsi.id Pemadaman listrik yang sering terjadi di Kepulauan Nias telah menimbulkan keresahan di kalangan masyarakat. Kondisi ini mendapatkan perhatian serius dari Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Badan Anti Korupsi Nasional (Bakornas), Yuli Irama Hulu, yang secara tegas menuding Manager PLN UP3 Nias, Revi Aldrian, sebagai pihak yang bertanggung jawab atas masalah ini. Menurut Yuli…

Read More