Kericuhan Pemilihan Ketua BEM Unimal Berujung Kekerasan, Tiga Mahasiswa Jadi Korban
LHOKSEUMAWE – jurnalpolisi.id Kericuhan antar mahasiswa Universitas Malikussaleh (Unimal) terjadi di halaman Gedung Fakultas Ekonomi, Kampus Bukit Indah, Kamis (5/12/2024) sore. Insiden ini diduga dipicu oleh hasil Sidang Sengketa Pemilihan Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) periode 2025-2026. Kepada awak media, Jum’at (6/12/2024) pagi, Kapolres Lhokseumawe AKBP Henki Ismanto, S.I.K melalui Kasat Reskrim Iptu Yudha Prasatya,…