Kapolresta Deli Serdang dan Perwira lainnya Ikuti Lat Pra Ops Patuh Toba 2022 Lewat Sarana Vidcon”
Deli serdang- jurnalpolisi.id Menjelang peringatan Hari Bhayangkara Ke-76, Polresta Deli Serdang akan menggelar Operasi Patuh Toba 2022 yang akan dilaksanakan selama 14 Hari, adapun pelaksanaan Ops Patuh Toba ini dimulai dari tanggal 13 Juni 2022 sampai dengan tanggal 26 Juni 2022 mendatang, juga secara serentak di laksanakan di seluruh jajaran Polda Sumut. Pelaksanaan Lat Pra…