Kapolres Tulang Bawang Menggelar Sertijab Empat Kasat Satu Kapolsek
Tulang Bawang – jurnalpolisi.id Polda Lampung, menggelar Upacara serah terima jabatan (sertijab) empat (Kepala Satuan) Kasat dan satu (Kepala Kepolisian Sektor) Kapolsek. Upacara sertijab ini berlangsung hari Rabu (18/05/2022), pukul 08.00 WIB, di lapangan Mapolres setempat dan dipimpin langsung oleh Kapolres Tulang Bawang. “Sertijab merupakan rutinitas yang sering dilakukan untuk kemajuan dan perkembangan institusi Polri,”…