Kapolda Maluku Terima Santunan Kematian Personel
Maluku-Jurnal Polisi.id Kapolda Maluku Irjen Pol Refdi Andri menerima Santunan Resiko Kematian Khusus (SRKK), Almarhum Bripda Putra Eko Undap yang meninggal saat melaksanakan tugas. SRKK milik Almarhum yang merupakan Polres Kepulauan Aru itu, diserahkan langsung oleh Kepala Cabang PT ASABRI Ambon Kombes Pol (Purn) Tri Ningsi kepada Kapolda Maluku Irjen Pol Refdi Andri di Mapolda Maluku,…