Pastikan Mudik Lebaran Aman, Kapolda Kalteng Cek Kapal Laut dan Pos Pam Pelabuhan Sampit
Kalteng – jurnalpolisi.id Polres Kotawaringin Timur (Kotim) Jajaran Polda Kalteng mendapatkan kunjungan dari Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs. Nanang Avianto ,M.Si, Senin (25/4/2022) sore. Dalam kunjungan kali ini, Kapolda Kalteng didampingi sejumlah Pejabat Utama Polda, Kapolres Kotim AKBP. Sarpani mS.I.K., M.M., Bupati Kotim H. Halikinnor, S.H., M.M. dan Dandim 1015/Spt Letkol Inf Abdul Hamid. Dalam…