Jaringan Aktivis Mahasiswa Cianjur Akan Gelar Aksi Menolak Kenaikan Gas LPG 3 Kg(Melon)
Bandung –jurnalpolisi.id Jaringan Aktivis Mahasiswa Cianjur Akan Gelar Aksi Menolak Kenaikan Gas LPG Harga Gas LPG melon di Kabupaten Cianjur tiba-tiba melambung tinggi melalui Keputusan Bupati (Kepbup) Cianjur Nomor 541.11/KEP.20-PSDA.SETDA/2023 per tanggal 5 Januari 2023 tentang penetapan harga jual eceran tertinggi (HET) LPG tabung ukuran tiga kilogram untuk keperluan rumah tangga, usaha mikro dan nelayan…