Jalan Menuju Sekolah Berlubang Parah, Warga Padangsidimpuan Desak Perbaikan
Padangsidimpuan-jurnalpolisi.idKondisi Jalan DR.KH. Zubeir Ahmad, Gang Simpati Kelurahan Sadabuan Kecamatan Padangsidimpuan (Psp) menuju jalan Sutan Parlindungan Harahap semakin memprihatinkan, Senin (30/09/24). Kerusakan ini menjadi perhatian serius bagi warga sekitar, yang khawatir keselamatan mereka terancam setiap kali melintasi jalan tersebut. Kerusakan sepanjang 150 meter ini semakin parah setelah hujan deras mengguyur wilayah tersebut, mengikis aspal hingga…