Hari Jadi Banyuwangi ke-253, Bupati Ipuk: Nyalakan Spirit Kebersamaan
BANYUWANGI – jurnalpolisi.id Peringatan Hari Jadi Banyuwangi (Harjaba) ke-235 digelar di Taman Blambangan, pada Rabu (18/12/2024) pagi. Dengan nuansa penuh keberagaman, para peserta upacara mengenakan berbagai baju adat sejumlah suku dan etnis yang tinggal di ujung timur Jawa itu. Tidak hanya mengenakan baju adat Suku Osing yang berasal dari Banyuwangi sendiri. Tapi, juga ada yang…