Gelar Raker dengan Disnaker, Komisi IV DPRD Kota Bogor Bahas Isu Ketenagakerjaan dan Pengangguran

Kota Bogor, jurnalpolisi.id Komisi IV DPRD Kota Bogor menggelar rapat kerja dengan Dinas Ketenagakerjaan (Disnaker), Rabu (19/3/2025). Rapat tersebut membahas terkait isu ketenagakerjaan dan pengangguran terbuka di Kota Bogor. Ketua Komisi IV DPRD Kota Bogor, Ence Setiawan mememinta Disnaker Kota Bogor bertransformasi dan beradaptasi dengan perkembangan zaman. Dengan berkembangnya teknologi informasi, sosialisasi terkait program dan…

Read More