FORKAB Aceh Timur Minta Pihak Berwajib polda Aceh Periksa Permasalahan Rumah Rehab
ACEH TIMUR – jurnalpolisi.id Viralnya permasalahan banyaknya bantuan rumah rehab di Aceh Timur diduga terjadinya pungli dan material yang diberikan kepada penerima tidak sesuai menuai kritik dari berbagai kalangan masyarakat termasuk ormas dan juga LSM. Hal senada juga disampaikan oleh Ketua DPW Forum Kerukunan Anak Bangsa (FORKAB) Aceh Timur Sarnidam. Patra sapaan akrabnya, kepada Media…