Endang Syah Afandin Hadiri Pembukaan INACRAFT Tahun 2023 Di Jakarta
Jakarta – jurnalpolisi.id Ketua TP. PKK Kabupaten Langkat yang dalam hal ini selaku Ketua Dekranasda Kabupaten Langkat Ny Hj. Endang Syah Afandin di dampingi oleh Ketua Harian Dekranasda Kab. Langkat Hj Nur Elly Heriani Rambe, beserta pengurus dekranasda Kabupaten Langkat hadir di Pembukaan INACRAFT ke-23 tahun 2023 di Jakarta Convention Center, Rabu (01/03/2023). Gelaran diprakarsai…