DWP Muba Gelar Khitanan Massal Gratis

Muba – jurnalpolisi.id Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) menggelar sunatan (khitan) massal sebagai bagian dari implementasi program organisasi DWP, khususnya di Bidang Sosial Budaya. Kegiatan ini, bekerjasama dengan BPBD Muba, Baznas Muba dan Puskesmas Balai Agung yang dilaksanakan di Gedung Dharmawanita Sekayu dan diikuti 30 anak perwakilan dari Organisasi Perangkat Daerah di…

Read More