Disdik Kerinci Mengadakan Lomba Cerdas Cermat Tingkat SD Se-kabupaten Kerinci.
Kerinci- jurnalpolisi.id Lomba Cerdas Cermat (LCC) yang di selenggarakan Dinas Pendidikan Kabupaten Kerinci Berdasarkan DPA melalui bidang pembinaan yang ada di kabupaten kerinci dengan jumlah peserta diikuti Oleh 16 Kecamatan dan 2 Kecamatan tidak mengirim persertanya. Pelaksanaan LCC di gelar di Ruang SDN 31 Muara Semerah Kerinci,Rabu (14/09/2022),dari pukul 09.30 wib sampai dengan selesai. Kegiatan…