Dandim Kebumen Pimpin Langsung Upacara Bendera di Lapangan Makodim Baru
Kebumen – jurnalpolisi.id Komandan Kodim (Dandim) 0709/Kebumen Letkol Inf Eduar Hendri S.IP., bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) dalam pelaksanaan upacara bendera bertempat di Lapangan Apel Makodim baru, Senin (31/01/22). Pelaksanaan Upacara Bendera ini sudah mulai menjadi agenda rutin semenjak adanya pandemi Covid-19 yang dilaksanakan setiap hari Senin pagi oleh Anggota Makodim Kebumen. Kegiatan ini bukanlah sebagai ceremonial saja, akan…