KPK Meminta Bantuan Media Massa dan Netizen untuk Menelusuri dan Mengungkap Harta Pejabat Negara, Berkaca pada Kasus Rafael

Jakarta. –  jurnalpolisi.id Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) meminta bantuan media massa dan netizen untuk menelusuri dan mengungkap kekayaan tidak wajar para pejabat negara, berkaca dari kasus harta kekayaan mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Rafael Alun Trisambodo. “Coba teman-teman wartawan dan netizen kalau itu bisa melacak aset para pejabat penyelenggara negara, kemudian viralkan. Sehingga apa?…

Read More