Bantu Ketahanan Pangan Masyarakat Perbatasan Papua, Satgas Yonif 122/TS Ajak Warga Tanam Ratusan Bibit

Kabupaten Keerom – jurnalpolisi.id Wujud kepedulian Satgas Yonif 122/TS pada lingkungan dan masyarakat melaksanakan penanaman pohon di Distrik Arso Timur, Kabupaten Keerom, Papua, (12/9/2024). Salah satu bentuk kepedulian pada lingkungan di desa binaan Satgas Pamtas Yonif 122/TS melaksanakan penanaman pohon terdiri dari bibit coklat, bibit durian, bibit pinang, bibit nangka, bibit matoa, dan lain-lain bersama…

Read More