
1 Tersangka Arisan Get di Sekadau Bebas, Kasusnya Berujung Damai
Sekadau- jurnalpolisi.id 1 dari 8 tersangka kasus penipuan dan penggelapan arisan get di Kabupaten Sekadau berinisial AS kini telah bebas. Korban sepakat menyelesaikan kasus itu secara kekeluargaan dan mencabut laporannya. AS sempat dihadirkan bersama 6 tersangka lainnya dalam konferensi pers pengungkapan kasus arisan get yang dilakukan Polres Sekadau, Selasa, 4 Maret 2025. Beberapa hari kemudian,…