Polres Aceh Timur Gelar Tes Kesamaptaan Jasmani Periode II Tahun 2024

Aceh – jurnalpolisi.id Dalam upaya menjaga dan meningkatkan kebugaran fisik serta kesiapan seluruh personel, Polres Aceh Timur, Polda Aceh menggelar Tes Kesamaptaan Jasmani Periode II Tahun 2024. Kegiatan ini diikuti oleh personel Polres Aceh Timur dan Polsek. Pada hari pertama tes yang dilaksanakan pada Jum’at, (11/10/2024), sebanyak 270 personel ambil bagian dalam serangkaian kegiatan fisik…

Read More

Kapolda Riau Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Personel Polda Riau Periode Juli 2024

Pekanbaru – jurnalpolisi.id Pada Minggu pagi (30/6/2024) Kapolda Riau, Irjen Pol Mohammad Iqbal, memimpin upacara laporan kenaikan pangkat Polri periode 1 Juli 2024 dan PNS periode Februari, April, dan Juni 2024 di Lapangan Apel Mapolda Riau. Acara yang dimulai pukul 07.15 WIB. Selain Kapolda Riau Irjen.Pol. Mohammad Iqbal dan Ketua Bhayangkari Daerah Riau Ny. Nindya…

Read More

Pangkogabwilhan III: TNI-Polri Hadir di Tanah Papua Karena Keselamatan Manusia Yang Utama

Mimika, Penkogab3 –  jurnalpolisi.id Terkait Teror Kelompok Separatis Teroris (KST) Pimpinan Egia usah Kogoya yang telah melakukan pembakaran Pesawat Susi Air pada Selasa (7/2/2023), yang mengakibatkan Warga Sipil di daerah Paro Kabupaten Nduga Papua melaksanakan eksodus ke Distrik Kenyam karena ketakutan, Pangkogabwilhan III Letjen TNI I Nyoman Cantiasa, S.E., M.Tr.(Han) mengecam keras Tindakan KST dan…

Read More

Bupati Rohil Afrizal Sintong, Melepas Peserta Pawai Obor.

BAGANSIAPIAPI, jurnalpolisi.id Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong SIP, M.Si secara resmi melepas peserta pawai obor malam taptu ( Tradisi kemiliteran yang sudah dilakukan sejak dahulu, ketika akan menjelang hari kemerdekaan.red ) dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang ke-78 tahun 2023 dipusatkan di halaman Kantor BPKAD, Jalan Merdeka, Bagansiapiapi,…

Read More

Polsek Ciomas, Koramil dan Forkopimcam Laksanakan Razia Miras di Wilayah Kec. Ciomas

Bogor – jurnalpolisi.id Rabu, 05 Juni 2024 sekira pukul 20.00 WIB hasil giat patroli 3 pilar sinergitas bersama TNI-Polri dan Forkopimcam dan desa berhasil mengamankan jenis miras di terminal Laladon, Kabupaten Bogor. Kapolsek Ciomas Kompol Iwan Wahyudi, S.H., M.H, mengatakan di mana kegiatan tersebut didasari karena maraknya miras jenis ciu dan tuak di masyarakat. Giat…

Read More

Pembukaan Turnamen Bola Basket Dalam Rangka Memperingati HUT TNI Ke -79 Tahun 2024

Kampar – jurnalpolisi.id Kamis 26 September 2024, Pukul 15.45 Wib, Telah Berlangsung Pembukaan Turnamen Bola Basket Dalam Rangka Memperingati HUT TNI Ke – 79 Tahun 2024, bertempat dilapangan Basket Kodim 0313/KPR Turut Hadir Pj. Bupati Kampar, diwakili Kadispora Kampar, Muhammad Aidil. S.pdDandim 0313/KPR, Letkol Inf Setiawan Hadi Nugroho. SH. M.I.PKapolres Kampar, diwakili Kabagsunda, Kompol Hendri…

Read More

7 Jaringan Narkoba Asal Malasyia Berhasil Digagalkan Resnarkoba Polda Riau dengan Barang Bukti 117 kg sabu dan 1000 pil ekstasi

PEKANBARU – jurnalpolisi.id Kepolisian Daerah Riau dan seluruh jajaran, berhasil gagalkan peredaran narkotika dari 7 jaringan Malaysia di Riau dengan barang bukti 117 kilogram sabu dan 1000 butir ekstasi berhasil diamankan. Pengungkapan yang dilakukan bersama Bea Cukai, dan Kemenkumham Riau itu, dilakukan sejak Rabu (18/8) hingga Senin (13/9). “Kita ungkap peredaran narkoba yang dilakukan oleh 7 jaringan narkoba…

Read More

MENKUMHAM DORONG UPAYA KOLEKTIF UNTUK MENGATASI PERDAGANGAN ORANG

Bali, Adelaide – jurnalpolisi.id Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia, Yasonna H. Laoly mendorong upaya kolektif dari berbagai pihak untuk menanggulangi persoalan penyelundupan manusia dan perdagangan orang. Hal tersebut disampaikan Yasonna saat memberikan sambutan di Bali Process Government dan Bussiness Forum yang mengawali rangkaian kegiatan The 8th Bali Process Ministerial Conference yang diselenggarakan di Adelaide,…

Read More

Diduga Oknum DPRD Labuhan batu, Ogol Ritonga melukai hati rakyat

Labuhan batu, jurnalpolisi.id Alamak….anggota DPRD Kabupaten Labuhanbatu terjaring dan ditangkap di salah satu ruang karaoke dilokasi kos-kosan Lingkungan Bukit Hijau Permai (BHP) Kelurahan Padang bulan Kecamatan Rantau utara Kabupaten Labuhan batu, Sumatera Utara (Sumut), bersama sejumlah wanita, dan anggota DPRD Labuhan batu itu diduga positif memakai Narkoba, Demikian kabar yang dihimpun oleh awak media, Jum’at…

Read More