Jurnal Polisi

Lebih 2 KM Jalan Di Marga Silima Kec.Gebang Rusak Parah

Langkat.jurnal polisi. Diperkirakan lebih dari dua kilometer jalan Marga Silima sebagai jalan penghubung Desa Sanggalima – Kuwala Gebang Kecamatan Gebang Kabupaten Langkat Sumut Utara rusak parah berlubang dalam terlebih memasuki musim penghujan belakangan ini,sehingga jalur transportasi terganggu. Akses jalan penghubung dua desa ini sangat berarti buat masyarakat khususnya bagi masyarakat Kuwala Gebang,keluhan mereka sampaikan berulang…

Read More