Jurnal Polisi

Bupati Aceh Utara Terima 2 Unit Mobil Tangki dan Hasil Pembangunan 1.177 Unit Septik Tank Senilai Lebih Rp.30 M

Aceh Utara – jurnalpolisi.id Bupati Aceh Utara diwakili Sekretaris Daerah Dr A Murtala, MSi, menerima penyerahan pengelolaan pengadaan sarana dan prasarana pengangkutan lumpur tinja dalam rangka mendukung Inpres Air Limbah. Sarana dan prasarana tersebut diserahkan oleh Satker Pelaksana Prasarana Permukiman (P2P) Provinsi Aceh, Ditjen Cipta Karya, Kementerian Pekerjaan Umum. Prosesi serah terima berlangsung di halaman…

Read More

Satlantas Polres Blora Bentuk Satgas Quick Response Antisipasi Kemacetan dan Kecelakaan Lalu Lintas Jelang Ramadhan dan Lebaran 2025

Blora – jurnalpolisi.id Mengantisipasi meningkatnya mobilitas masyarakat selama bulan Ramadhan dan menjelang lebaran tahun 2025, Satlantas Polres Blora Polda Jawa Tengah membentuk Satgas Quick Response Penanganan Kemacetan dan Kecelakaan Lalu Lintas. Berlokasi di Mako Satlantas Polres Blora. Adapun Satgas ini terdiri dari anggota Satlantas,Dinas Kesehatan Kabupaten Blora,Jasa Raharja, Pemadam Kebakaran, BPBD Kabupaten Blora, PMI Kabupaten…

Read More

PT PIM Bersama Muspika Gelar Safari Ramadhan di Kecamatan Dewantara

ACEH UTARA – jurnalpolisi.id PT Pupuk Iskandar Muda (PIM) bersama Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspika) Dewantara menggelar kegiatan Safari Ramadhan di Meunasah Gampong Paloh Lada, Kecamatan Dewantara, Aceh Utara, Senin (11/3/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi serta meningkatkan kepedulian sosial di bulan suci Ramadhan.Dalam kegiatan tersebut, perwakilan PT PIM dan unsur Muspika Dewantara, Ketua Apdesi…

Read More

Komitmen Dukung Program Akselerasi Menteri , Rutan Siak Bagikan Bantuan Sosial Kepada Keluarga Warga Binaan

Siak Sri Indrapura – jurnalpolisi.id Sebagai bentuk komitmen dalam mendukung program akselerasi yang dicanangkan oleh Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIb Siak Sri Indrapura menggelar kegiatan pembagian bantuan sosial kepada keluarga warga binaan yang membutuhkan. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Rutan Siak dan dipimpin langsung Plt Kepala Rutan Siak, Agus Heryanto,…

Read More

Banjir Sri Meranti Rumbai, Polsek Rumbai Terus Lakukan Patroli dan Pemantauan

Pekanbaru – jurnalpolisi.id Meluapnya air sungai siak beberapa pekan lebih menyebabkan banjir yang menggenangi sejumlah desa/kelurahan di sepanjang bantaran sungai siak di Pekanbaru. Kelurahan Sri meranti Rumbai merupakan salah satu wilayah yang paling terdampak dimana ketinggian air dibeberapa pemukiman warga antara 50 cm s.d 150 cm. Dari 20 RW yang ada di kel Sri Meranti,…

Read More

Forkopimda Nganjuk Gelar Safari Ramadhan, Pererat Silaturahmi dengan Warga Baron

Nganjuk – jurnalpolisi.id Forkopimda Kabupaten Nganjuk menggelar Safari Ramadhan 1446 H/2025 M di Masjid Nurushobah, Dusun Banar, Desa Katerban, Kecamatan Baron, Senin (10/3/2024). Kegiatan ini dihadiri sekitar 500 orang, termasuk jajaran pejabat daerah dan masyarakat setempat. Kapolres Nganjuk yang diwakili oleh IPTU Bambang dari Bagren Polres Nganjuk menegaskan pentingnya kebersamaan dalam menjaga keamanan selama bulan…

Read More

Polres Bojonegoro Gelar Aksi Sosial Bagikan Takjil Gratis di Bulan Ramadhan

Bojonegoro – jurnalpolisi.id Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadhan, Polres Bojonegoro melaksanakan aksi sosial dengan membagikan takjil gratis kepada para pengguna jalan di sekitar Jalan Teuku Umar dan Jalan Kartini, Kecamatan Kota Bojonegoro, Senin (10/3/2025) sore. Kegiatan ini diikuti oleh Kapolres Bojonegoro, AKBP Mario Prahatinto, SH, SIK, M.Si, Wakapolres, Pejabat Utama (PJU) Polres Bojonegoro, serta…

Read More

UMKM Menjadi Perhatian Kapolres Bojonegoro di Bulan Ramadhan

Bojonegoro – jurnalpolisi.id Di bulan penuh berkah, Kapolres Bojonegoro, AKBP Mario Prahatinto, SH, SIK, M.Si, menunjukkan kepeduliannya kepada para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dengan memborong dagangan mereka di kawasan Jalan Kartini, Kecamatan Kota Bojonegoro, Senin (10/3/2025) sore. Kegiatan yang dilakukan oleh orang nomor satu di Polres Bojonegoro ini bertujuan untuk memberikan dukungan…

Read More

Nasabah Bank Mandiri Panik! Tarik Tunai Gagal, Saldo Hilang, Laporan Ditolak

Padangsidimpuan, jurnalpolisi.idMasyarakat diminta berhati-hati saat melakukan transaksi penarikan uang di mesin ATM Bank Mandiri, terutama pada malam hari. Pasalnya, terdapat dugaan sistem mengalami gangguan yang menyebabkan uang tidak dapat ditarik, tetapi saldo tetap terpotong. Selain itu, transaksi yang gagal tersebut juga tidak mengeluarkan struk sebagai bukti transaksi. Hal ini dialami oleh seorang nasabah Bank Mandiri…

Read More