Jurnal Polisi

Camat Rupat Hariadi, S.Sos., M.Si Menghadiri Sekaligus Membuka Secara Resmi Turnamen Bola Voli U-20

Rupat,Bengkalis – jurnalpolisi.id Camat Rupat Hariadi, S.Sos., M.Si Menghadiri sekaligus membuka secara resmi ternamen bola voli U-20 yang diselenggarakan oleh Pemerintah Desa Pancur Jaya dalam rangka memeriahkan HUT ke 78 Republik Indonesia tahun 2023, Minggu, 27/08/2023. Dalam sambutan Camat Rupat menyampaikan kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan pemberdayaan masyarakat yang telah diangarkan melalui program Bermasa…

Read More

Kapolda Jateng Gelar Silaturahmi Dengan Habib Luthfi bin Yahya

PEKALONGAN – jurnalpolisi.id Polda Jateng jurnal polisi.id- Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi melakukan kunjungan dan silaturahmi di kediaman Habib Luthfi bin Yahya, Senin (28/8/2023). Dengan didampingi oleh PJU Polda Jateng kegiatan silaturahmi Kapolda Jateng disambut dengan hangat oleh Habib Muhammad Luthfi bin Ali bin Yahya atau sering disapa Habib Luthfi bin Yahya. Kegiatan kunjungan…

Read More

Polsek Air Besar Terima Beberapa Penekanan Dari Propam Polres Landak

LANDAK – AIR BESAR, jurnalpolisi.id Dalam rangka penegakan disiplin terhadap anggota polsek jajaran Propam Polres Landak melaksanakan kegiatan Penegakan Penertiban Disiplin (gaktibplin) ke beberapa Polsek jajaran. Kali ini, ada 3 Polsek diantaranya Polsek Air Besar, Polsek Kuala Behe, dan Polsek Meranti, dan untuk pemeriksaan sendiri dipusatkan di Mapolsek Masing-masing, Senin (28/08/2023). Kegiatan yang dipimpin langsung…

Read More

Berikan Wawasan Kebangsaan, Anggota Koramil Garum Laksanakan Kegiatan Babinsa Masuk Sekolah

Blitar – jurnalpolisi.id Dalam rangka menanamkan rasa cinta tanah air sejak dini, anggota Koramil 0808/02 Garum Kodim 0808/Blitar Serda Puji Santoso, melaksanakan kegiatan Babinsa masuk sekolah, sekaligus memberikan wawasan kebangsaan kepada para siswa siswi. Serda Puji Santoso menyampaikan, kegiatan pemberian wawasan kebangsaan kali ini, bertempat di SMP Negeri 3 Garum Jl. Jawa Kel. Tawangsari Kec….

Read More

Sinergi TNI- Polri dan Satpol PP Kecamatan Wilayah Hukum Polsek Citeureup Laksanakan Monitoring Wilayah dan Ajak Jaga Kamtibmas

Bogor – jurnalpolisi.id Polsek Citeureup, dibawah pimpinan Pawas Polsek Citeureup Polres Bogor Polda Jabar Iptu Lilik Pamudji dan Piket Fungsi telah melaksanakan tugas Pelayanan Publik melalui Apel, Patroli dan Monitoring kejahatan lainnya guna ciptakan keamanan lingkungan yang aman dan kondusif bersinergi dengan TNI – Polri dan Satpol PP kecamatan,(28/08/2023). Kapolres Bogor Bapak Kapolres Bogor AKBP…

Read More

Pihak Kepolisian Selidiki Aksi Keribuatan Antar Dua Kelompok Pemuda di Ciomas

Bogor – jurnalpolisi.id Polsek Ciomas, Dugaan tindakan aksi perkelahian antar dua kelompok pemuda terjadi di Desa Kota Batu, Kecamatan Ciomas, Kabupaten Bogor. pada Minggu tanggal 27 Agustus 2023. (28/8/2023) Yang mana aksi tersebut di picu saat seorang warga berinisila WP hendak menonton pertandingan sepak bola pada teman-temannya. dan di saat itu di datangi oleh seorang…

Read More

Dalam Rangka menyambut HUT Ri ke 78 Perlombaan Volleyball Putra Putri Tingkat SMP Hutan Ayu Berjalan Sukses.

Rupat. – jurnalpolisi.id Memeriahkan HUT RI Ke 78 Pemdes Hutan Ayu Membuka Turnamen Volleyball Putra Putri Tingkat SMP sederajat Kecamatan Rupat utara. Kegiatan turnamen Volleyball Putra Putri Tingkat SMP sederajat Bersumber dana PAD Desa Hutan Ayu ucap Petrus SH Kades Hutan Ayu. Adapun total dana nya sebesar Rp 10 Juta Rupiah. Untuk Juara Satu Putra…

Read More

Tangani Dampak Elnino Polisi Beri Bantuan Puluhan Ribu Liter Air Bersih Untuk Warga Pasuruan

PASURUAN – jurnalpolisi.id Sebagai wujud nyata Bakti Polri untuk Masyarakat, Polres Pasuruan Polda Jatim melaksanakan Bakti Sosial berupa penyaluran dan pembagian air bersih kepada Masyarakat terdampak kekeringan. Kali ini Polres Pasuruan jajaran Polda Jatim itu menyalurkan puluhan ribu liter air bersih untuk warga Dusun Jurang Pelen, Desa Bulusari, Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan. Hal itu seperti…

Read More

Polres Ngawi Berhasil Amankan 15 Orang Terduga Pengedar dan Pengguna Narkoba

NGAWI, jurnalpolisi.id Upaya memberantas peredaran Narkotika dan obat keras berbahaya terus dilakukan oleh Polres Ngawi Polda Jatim. Kali ini dibuktikan dengan keberhasilannya mengungkap peredaran barang haram tersebut, Satuan Reserse Narkoba Polres Ngawi Polda Jatim berhasil mengungkap 12 Laporan Polisi terkait narkoba, terhitung mulai tanggal 17 Juli 2023 sampai dengan 24 Agustus 2023. Dari hasil ungkap…

Read More