Jurnal Polisi

Kapolda Banten Dampingi Kunjungan Kerja Presiden Jokowi, Tinjau Pembangunan Industri dan Berikan Bantuan Pangan di Cilegon

Cilegon – jurnalpolisi.id Kapolda Banten Irjen Pol Prof. Dr. Rudy Heriyanto mendampingi Presiden RI Ir. H. Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan kerja untuk meninjau pembangunan industri sektor petrokimia dan menyerahkan bantuan pangan kepada masyarakat di Cilegon, Banten pada Selasa (12/09). Turut mendampingi Presiden Jokowi yaitu Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal…

Read More

Polda Banten Gelar Taklimat Awal Audit Kinerja Itwasda Polda Banten Tahap II Tahun 2023

Serang – jurnalpolisi.id Kapolda Banten Irjen Pol. Prof. Dr. Rudy Heriyanto yang diwakili oleh Wakapolda Banten Brigjen Pol H. M. Sabilul Alif membuka Taklimat Awal Audit Kinerja Itwasda Polda Banten Tahap II aspek Pelaksanaan dan Pengendalian Tahun Anggaran 2023 yang akan dilaksanakan mulai 12 September – 12 Oktober 2023 yang diselenggarakan di Rupatama Polda Banten…

Read More

Polri Akan Gelar Operasi Mantap Brata Amankan Pemilu 2024, Cooling System Jadi Salah Satu Strategi

Jakarta- Jakarta.Polri akan menggelar Operasi Mantap Brata guna mengamankan penyelenggaraan Pemilu 2024. Operasi ini akan digelar secara serentak mulai dari tingkat Polres hingga Mabes Polri. Kepala Divisi Humas Polri Irjen Sandi Nugroho mengatakan, pelaksanaan Operasi Mantap Brata dilakukan pada tahun 2023 hingga 2024. Adapun rencananya dilaksanakan selama 211 hari sesuai dengan tahapan inti Pemilu 2024….

Read More

Pesona lokasi rencana explorasi panas bumi di Kab Semarang menyimpan pemandangan yang sangat indah

Semarang – jurnalpolisi.id Fenomena pemandangan yang sangat luar biasa dan sangat menawan di titik lokasi terkait tindak lanjud rencana Proyek Exsplorasi Panas Bumi sebagai Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) yang berlokasi di Dusun Tlompak Desa Wirogomo Kec Banyubiru Kab Semarang Candi Umbul Telomoyo,Sebagaimana sosialisasi yang telah dilaksanakan oleh PT. Geo Dipa Energi selaku stakeholder…

Read More

TPPU Narkotika, Armani Hotel & Aset Lainya Senilah 39,5 Milyar Muara Teweh Disita Polisi

Barito Utara – jurnalpolisi.id Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah (Polda Kalteng) bersama penyidik Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) Mabes Polri melakukan penyitaan terhadap 9 aset yang terdiri dari tanah dan bangunan milik tersangka LS LS merupakan tersangka TPPU Narkotika jaringan Fredy Pratama. Aset tersebut merupakan bagian dari total Rp10,5 Triliun yang disita Bareskrim Polri. Fredy Pratama…

Read More

POLRES KENDAL GELAR RAPAT KOORDINASI ATASI TAWURAN PELAJAR

Kendal – jurnalpolisi.id Penanganan kenakalan remaja atau kriminal anak tawuran antar pelajar di Kota Kendal dengan cara preventif yang melibatkan semua pihak. Bupati Kendal yang diwakilkan Sekda Kendal, Ir. Sugiono, S.T., M.T mengatakan rapat koordinasi tersebut merupakan tindak lanjut beberapa kejadian tawuran yang terjadi di beberapa wilayah kab.Kendal. Hadir dalam forum terakhir yakni unsur Forkopimda…

Read More

4 Warga di Rokan Hilir Tewas Kesetrum Listrik Saat Pesta Aqiqah, Begini Kronologinya

ROHIL- jurnalpolisi.id Pesta aqiqah di Rokan Hilir, Riau berujung duka. Sebanyak 4 orang tewas setelah kesetrum listrik saat memindahkan tenda teratak menyentuh kabel listrik tegangan tinggi. Peristiwa itu terjadi di kediaman tuan rumah, Ahmad Dani Sipahutar di Jalan Lintas Sumatera, tepatnya di Kampung Tengah Dusun Terminal RT 07 RW 03 Kepenghuluan Ujung Tanjung, Kecamatan Tanah…

Read More

Terbakar Api Cemburu, Warga Asal Jakarta Tikam Korban dengan Pisau Ditangkap Polsek Bangko

Rokan Hilir, jurnalPolisi.id CD Als Acay ( 45) ditangkap Tim Unit Reskrim Polsek Bangko Polres Rokan Hilir ( Rohil) di rumahnya di Jln Perdagangan Kelurahan Bagan Kota Kecamatan Bangko Kabupaten Rohil. Minggu 10 September 2023. Pukul 19.00 WIB. Wiraswastawan asal Provinsi DKI Jakarta ini diamankan polisi atas ulahnya melakukan penganiayaan dengan menggunakan pisau terhadap korban…

Read More

Terbang sekitar 5 menit, Drone ETLE rekam sejumlah pelanggaran.

Semarang – jurnalpolisi.id Penindakan terhadap pelanggaran lalu lintas saat ini telah menggunakan metode ETLE (Electronic Traffic Law Enforcement), begitu juga yang dilakukan Direktorat Lalu Lintas Polda Jateng beserta jajarannya. Kali ini Satuan Lalu Lintas Polres Semarang bersama Dit Lantas Polda Jateng Selasa 12 September 2023, melakukan uji coba penindakan ETLE menggunakan pesawat tanpa awak (Drone)….

Read More