Jurnal Polisi

Baru Dilantik, Danyonif Marinir 8 Perkenalkan Diri ke Plt Bupati Langkat

Langkat – jurnalpolisi.id Plt Bupati Langkat menerima audiensi dari Danyon Marinir 8 Harimau Putih bertempat di Ruang Kerja Wakil Bupati Langkat, Senin 11 Desember 2023. Audiensi ini bertujuan untuk silahturahmi kepada Plt. Bupati Langkat dimana Danyon Marinir 8 Harimau Putih baru dilantik pada tanggal 27 November 2023 yaitu Letkol Mar Suherman. Letkol Mar Suherman memperkenalkan…

Read More

Bantu Rapikan Stadion PSKB, Prabowo : Saya Kecil di Lapangan Ini.

Bukittinggi Sumbar – jurnalpolisi.id Mentri Pertahanan (Menhan) RI, Prabowo Subiyanto, kembali datang ke Sumatra Barat. Kali ini, kunjungan Prabowo untuk meninjau lokasi bencana erupsi gunung narapi di Batu Palano, Agam. Menhan Prabowo, mendarat di BIM Sabtu (09/12) pagi dan melanjutkan perjalanan ke Bukittinggi dengan helikopter. Rombongan helikopter mendarat sekitar pukul 09.00 WIB di lapangan bola…

Read More

Wako Lepas Kafilah Bukittinggi Menuju MTQ Sumbar ke 40

Bukittinggi Sumbar – jurnalpolisi.id Wali Kota Bukittinggi Sumatera Barat, Erman Safar, melepas 65 orang Kafillah Kota Bukittinggi, untuk mengikuti Mutsabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional XL Tingkat Provinsi Sumatera Barat yang akan digelar di Kabupaten Solok Selatan. Pelepasan ini dilaksanakan di Hotel Dymens, Minggu, 10 Desember 2023. Wali Kota Bukittinggi, Erman Safar, menyampaikan semangat dan motivasi…

Read More

Ketua TMPLHK: Perlu Adanya Pembahasan Limbah Batubara dan Reklamasi Lobang Tambang

Tebo – jurnalpolisi.id Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Tim Masyarakat Pemerhati Lingkungan Hidup dan Kehutanan (TMPLHK) Indonesia, Hamdi Zakaria, A.Md dalam rapat rutin anggotanya memberikan pencerahan tentang limbah batubara dan lobang tambang batubara. Hamdi Zakaria, dalam pencerahannya mengatakan, berbicara masalah pertambangan batubara, pasti ada dampak positif dan negatifnya bagi lingkungan. Dampak positif, meningkatkan devisa negara,…

Read More

Polda Jateng Minta Masyarakat Waspadai Ancaman Penyebaran COVID 19 ERIS Jelang Natal dan Tahun Baru

Kota Semarang – jurnalpolisi.id Polda Jawa Tengah menghimbau masyarakat untuk tetap menjaga kondisi kesehatan guna menghadapi perayaan Hari Natal 2023 dan Tahun Baru 2024. Hal ini sebagai tanggapan atas beredarnya berita varian baru Covid 19 yang akhir akhir ini ramai di beritakan. Hal itu disampaikan Kabiddokkes Polda Jateng Kombes Pol Sumy Hastry Purwanti pada keterangannya…

Read More

PEMKOT PRABUMULIH GELAR PASAR MURAH

Prabumulih – jurnalpolisi.id Dalam rangka Gerakan Pangan Murah Pemerintah Kota Prabumulih melalui Dinas Ketahanan Pangan bekerja sama dengan Perum Bulog Divre Cabang Lahat menggelar Pasar Murah (SPHP – GPM ) Kota Prabumulih (12/12/2023) Pasar Murah (Gerakan Pangan Murah-red) di gelar di hallaman Kantor Camat Prabumulih Timur, Sabtu Dalam rangka stabilitasi pasokan dan harga pangan. Untuk…

Read More

Polsek Tambaksari Surabaya Melaksanakan Patroli Sambang Warga di Dukuh Setro Rawasan Surabaya

Surabaya – jurnalpolisi.id Kapolsek Tambaksari Surabaya Kompol Ari Bayuaji.,S.E.S.I.K.,M.Si melaksanakan Giat Patroli Sambang ke Warga di Jalan Dukuh Setro Rawasan Surabaya Kecamatan Tambaksari Surabaya serta berkoordinasi masalah Kamtibmas. (12/12/2023) Dalam melaksanakan patroli sambang ke Warga tepatnya di Jalan Dukuh Setro Rawasan Surabaya untuk memberikan edukasi dan koordinasi tentang Gangguan Kamtibmas. Ari Bayuaji juga memberikan himbauan…

Read More

PEMKAB PESISIR BARAT GELAR PENGUKUHAN FORUM GENRE PESIBAR DAN WORKSHOP PENCEGAHAN PENURUNANSTUNTING.

Pesisir Barat Lampung – jurnalpolisi.id Pemkab Pesisir Barat (Pesibar), melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Pesibar mengukuhkan Forum Generasi Berencana (GenRe) dan Workshop Pencegahan PenurunanStunting Tahun 2023, di Lobby Gedung A Lantai 1 Komplek Perkantoran Pemkab Pesibar, Selasa(12/12/2023). Kegiatan tersebut dihadiri Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan, Drs. Zukri Amin, M.P.,…

Read More

Menjelang Masa Kampanye Patroli Rutin Dilakukan Polres Pesisir Barat

Pesisir Barat Lampung – jurnalpolisi.id Polres Pesisir Barat Regu 1 melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Colling System Menjelang Masa Kampanye berupa Patroli Hunting, Dialogis dan Blue Light di Wilayah Hukum Polres Pesisir Barat, Senin (11/12/23). Kabag OPS Polres Pesisir Barat Akp Abdul Rasyid S.H., M.H., memimpin regu 1 tersebut didampingi oleh Kasihumas Polres Pesisir…

Read More