Jurnal Polisi

Aksi Simpatik di Hari Natal, Polres Purbalingga Hadirkan Sinterklas Bagikan Hadiah

Purbalingga – jurnalpolisi.id Polda Jateng | Kegiatan simpatik dilaksanakan Satlantas Polres Purbalingga di hari Natal, Senin (25/12/2023) siang. Di depan Pos Pengamanan Terpadu dihadirkan Sinterklas membagikan hadiah bagi pengendara yang melintas. Hadiah yang diberikan Sinterklas berupa cokelat kepada pengendara yang tertib berlalu lintas. Termasuk anak-anak yang membonceng sepeda motor dengan kelengkapan memakai helm untuk keselamatan….

Read More

Kapolres Serang Memberikan Fasilitas Bus Antarkota kepada Pelajar Asal Papua yang Bersekolah di Darkum Polres Serang untuk Menghadiri Perayaan Natal 2023 di Gereja Abraham Kota Serang

Serang – jurnalpolisi.id Kapolres Serang AKBP Wiwin Setiawan, S.I.K., M.H., didampingi Wakapolres Serang Kompol Arya Fitri Kurniawan, S.I.K., M.H., Kapolsek Kragilan, Kabag Ops Polres Serang, Kasat Intelkam Polres Serang dan Kasat Reskrim Polres Serang memberikan fasilitas akomodasi antar jemput Adik – Adik Pelajar asal Papua yang bersekolah di Daerah Hukum Polres Serang untuk melaksanakan Ibadah…

Read More

Oknum Polsek Kapuas tengah memberikan klarifikasi Atas Sengketa lahan tambang

Pujon Kapuas tengah- jurnalpolisi.id Penyelesaian sengketa lahan yang tak kunjung usai menimbulkan rasa kecewa di pihak Tiwi/mamah wenti.Beliau mengutarakan kekecewaannya kepada awak media Jurnal Polisi News “Kami sangat kecewa karna masalah sengketa lahan yang sudah berjalan cukup lama,tidak juga menemui titik terang” ujar Tiwi. “Kami juga merasa pihak pemerintah desa sudah gagal dalam usaha menyelesaikan…

Read More

Banjir Yang melanda Beberapa DesaDi kabupaten muara Bungo.Sudah Beransur Surut.

Muara Bungo, jurnalpolisi.id 25/12/2023 Banjir yang melanda beberapa Desa di Kabupaten Muara Bungo kini sudah mulai beransur surut. dan tampak dari sebagian warga yg terkena banjir suda mulai bisa membersikan Tempat tinggal nya,dan sebagian warga juga sudah bisa pulang ke rumah nya, walaupun penuh lumpur bekas banjir, mereka bisa membersihkannya sedikit demi sedikit, karena sudah…

Read More

Banjir Yang melanda Beberapa DesaDi kabupaten muara Bungo.Sudah Beransur Surut

Muara Bungo, jurnalpolisi.id Banjir yang melanda beberapa Desa di Kabupaten Muara Bungo kini suda mulai beransur surut. dan tampak dari sebagian warga yg terkena banjir suda mulai bisa membersikan Tempat tinggal nya,dan sebagian warga juga sudah bisa pulang ke rumah nya,walaupun penuh lumpur bekas banjir,mereka bisa membersihkan nya dikit demi sedikit,karena sudah tidak di genangi…

Read More

Rutan Dumai Rayakan Natal Bersama Warga Binaan dan Keluarga Penuh Sukacita

Dumai , jurnalpolisi.id Dengan penuh sukacita, keluarga besar Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Dumai melakukan Perayaan Natal Tahun 2023. Acara ini dilaksanakan bersama Warga Binaan, keluarga warga binaan, petugas dan keluarga, Sabtu (23/12). Adapun tema Natal bersama tahun ini adalah diambil dari Lukas 2:14 “Kemuliaan Bagi Allah di tempat yang Mahatinggi dan Damai Sejahtera…

Read More

PJ. SEKDA JON EDWAR TINJAU RUMAH WARGA YANG TERDAMPAK KONTAK DENGAN SATWA GAJAH DI DUSUN WAY ANDOP PEKON MARANG.

Pesisir Barat ,Lampung – jurnalpolisi.idPenjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda), Drs. Jon Edwar, M.Pd., melihat secara langsung tiga titik yang terdampak kontak dengan satwa gajah di Dusun Way Andop Pekon Marang Kecamatan Pesisir Selatan Kabupaten Pesisir Barat, Minggu(24/12/2023). Turut mendampingi Pj. Sekda Pesibar, Kadis Sosial Agus Triyadi, S.IP.,M.M, Kepala BPBD Pesibar, Mirza Sahri, S.Pd., M.M., Kasatpol…

Read More