Iksanudin,Kuwu Yang Getol Dalam Memimpin Desa Bojong Negara,Kecamatan Ciledug.

September 2, 2021

 Cirebon, www.jurnalpolisi.id Iksanudin yang selalu setia di temani oleh sang istri yang bernama Uun Sutirna serta mendapat Do’a dari orang tua,masyarakat,tokoh masyarat,kini terpilih untuk menjadi Kepala Desa Bojong Negara,Kecamatan Ciledug,Kabupaten Cirebon yang membawahi 5 RW dan 22 RT priode 2019-2025.paparnya Desa Bojong Negara yang luas Wilayahnya 160 Ha dengan Jumlah Penduduknya 3639 diantaranya Laki-laki 1828,Perempuan 1811 serta mayoritas usahanya buruh tani 80%,pedagang 10%, PNS dan Swasta 10% kini telah di pimpin oleh seorang kuwu yang Getol.Terpilihnya seorang Iksanudin menjadi seorang kuwu karena mempunyai Visi dan Misi untuk memajukan Desanya yang amanah,bersih,transparan serta bertanggung jawab,contohnya dalam penglolaan anggaran Dana Desa (DD) yang Rincianya di bagi tiga tahap yang peruntukanya sebagai berikut:1. Penyelenggaraan Pemerintah Desa.2. Pembinaan Kemasyarakatan Desa.3. Pelaksanaan Pembangunan Desa. Sebetulnya mas kalau mau di ceritakansih panjang dan gak mungkin makan waktu 1 sampai dengan dua jam,tandas Iksanudin dalam mengakhiri perbincanganya kepada awak media Jurnal Polisi News (JPN) Rilis : Jupri dan Cahyo Raharjo. 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *