Debat Kandidat Sesi Pertama 3 Paslon Tampil Memukau

Malra, jurnalpolisi.id

Debat Kandidat sesi Pertama yang diselenggarakn Komisi Pemilihan Umum Maluku Tenggara (Malra) 3 pasangan calon (Paslon) tampil dengan sangat memukau

Selain itu jumlah panelis yang diturunkan sebanyak 6 orang tersebut membuat keseruan debat berlangsung selama 180 menit mendatang

Ketua KPU Malra Basuki Rahmat Oat bahwa sesi pertama debat kandidat telah berlangsung, nanti akan ada sesi kedua yang akan diselelnggarakan di Jakarta pada 15 November 2024. Dan akan disiarkan langsung oleh Metro TV

“Jadi kita sudah jadwalkan untuk sesi kedua akan berlangsung di studio Metro TV Jakarta,”ungkap Oat saat confrensi perss usai debat kandidat di aurelia kimson Langgur, Rabu (30/10/2024)

Sementara itu kata Basuki bahwa debat kandidat sesi pertama telah berlangsung dengan baik, dan semua paslon tampil dengan sangat memukau

Adapun pertanyaan dari para panelis bisa langsung terjawab,”Nah dengan adanya debat ini maka publik akan lebih mengetahui lagi kandidat yang akan dipilihnya pada kontestasi pilkada ’27 November nanti,”sebut Oat

Publsih by (Melky_JPN)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *